Headline

.

  • MOHON MAAF BLOG HUMAS ENDE SUDAH GANTI ALAMAT BLOG..SILAKAN KUNJUNGI BLOG HUMAS PROTOKOL YANG BARU DENGAN ALAMAT : (KLIK GAMBAR) https://humasprotokolende.blogspot.com

Senin, 11 Mei 2015

HPS TINGKAT KABUPATEN ENDE DI PUSATKAN DI MAUROLE



Peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS) di Tingkat Kabupaten Ende Tahun 2015 pelaksanaannya di pusatkan di Desa Maurole Kecamatan Maurole. Pelaksanaan HPS ini dibuka oleh Bupati Ende, Marselinus Y.W.Petu, dihadiri Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Ende, Ketua dan Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Ende, dan  Anggota Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kabupaten Ende.

BUPATI MARSEL: PUPUK KEBERSAMAAN DAN KERJASAMA



Rapat paripurna yang merupakan agenda rutin yang telah terjadwal dan tengah berjalan dengan melibatkan seluruh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dan unsur pemerintah terkait lainnya dituntut memiliki rasa kebersamaan dan semangat kerjasama yang tinggi. Rasa kebersamaan, semangat dan  kerjasama ini harus terus terpatri dalam jiwa setiap peserta rapat.

ENDE SELATAN JUARA LOMBA B2SA


Tim Penggerak PKK Kecamatan Ende Selatan meraih juara I lomba Cipta Menu Beragam Bergisi Seimbang dan Aman (B2SA), yang digelar oleh Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Pertanian (BKP3) Kabupaten Ende dalam rangka Peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS). Sementara juara II dan III masing-masing diraih tim Penggerak PKK Kecamatan Wolowaru dan tim Penggerak PKK Kecamatan Detusoko.

PELAKU PASAR WOLOWONA DATANGI DEWAN



Sejumlah pedagang pasar wolowona mendatangi kantor Dewan Perwakilan Rakyat  Daerah Kabupaten Ende  untuk melakukan tatap muka dengan pimpinan dan anggota DPRD (Selasa ,5/5/15).

ANGKA KEMATIAN IBU DAN ANAK DI ENDE TERGOLONG TINGGI



Angka kematian ibu dan anak di Propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) umumnya dan Kabupaten Ende khususnya masih tergolong tinggi. Dua faktor penyebab utama tingginya angka kematian ibu dan anak ini adalah faktor langsung dan tidak langsung.  Faktor langsung berkaitan dengan kondisi kesehatan ibu sejak hamil hingga persalinan. Sementara  faktor tidak langsung yang berkaitan dengan faktor sosial budaya.